Minggu, 18 April 2010

Yada Yada, Buat apa ?

Perl 5.12.0 baru saja keluar dan salah satu yang baru yaitu Yada Yada Operator.

Saya hanya bingung kapan atau situasi seperti apa yang membuat yada yada operator bisa (dan bagus) untuk digunakan ?,
Selintas saya teringat seperti pending nya RSpec.

1 komentar:

  1. Yup, gunanya lebih ke arah dokumentasi dan pseudocode aja. Saya sendiri gak berencana banyak memakai ini kayaknya, karena konflik dengan tanda "..." yang digunakan Hide Show minor mode di Emacs untuk menandai blok yang di-hide.

    Rada garing ya, di Perl 5.10 operator2x baru yang diperkenalkan termasuk okeh banget, antara lain // dan ~~. Tapi di 5.12 kok cuma yada yada. :-)

    Anyway, kayaknya ada pengaruh dari C juga (tapi di C operator tiga titik ini punya fungsi lebih serius, yaitu penanda variable number of arguments).

    Pertama kali gw liat operator ini di C adalah di apendiks buku Bahasa C bahasa Indonesia karangan Ian Chandra K. "Hebat" ya dulu, di buku tersebut lampirannya isinya printout semua file *.h standar di Turbo C. :-p

    BalasHapus

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.